Reses Masa Sidang ke-1, Anggota DPRD Kepri Adakan Kegiatan Jaring Aspirasi di Sagulung dan Batuaji.
BeritaSatuKepri.com – Rangkaian kegiatan silaturahmi dan jaring aspirasi masyarakat, pada reses Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Riau (KEPRI) Tumpal Ari M. Pasaribu S.E. untuk masa sidang pertama di tahun 2024 dilaksanakan di dua Kecamatan, Sagulung dan Batuaji. Masyarakat dengan antusias hadir dalam rangkaian acara yang dilaksanakan di beberapa titik lokasi pada dua […]